APLIKASI AUGMENTED REALITY PENGENALAN PRODUK 3D BUNGA ANGGREK KEPADA CUSTOMER BERBASIS ANDROID

TitleAPLIKASI AUGMENTED REALITY PENGENALAN PRODUK 3D BUNGA ANGGREK KEPADA CUSTOMER BERBASIS ANDROID
AuthorAditya Saputra
AbstractSebagai tanaman hias, bunga Anggrek banyak digemari penghobi tanaman hias untuk dibudidayakan. Banyak
pemula atau kalangan umum tanaman hias yang belum tahu begitu banyaknya jenis tanaman hias Anggrek tanpa
ada pengetahuan tentang jenis Anggrek, sehingga tidak sedikit Anggrek dewasa yang sudah berbunga dapat
dinikmati manfaatnya dengan maksimal. Tiap jenis Anggrek memiliki cara budi daya yang berbeda sesuai
habitat aslinya, sehingga dengan mengidentifikasi jenis Anggreknya, minimal dapat memberikan pengetahuan
dasar dalam membudidayakan dan mengembangkan Anggrek. Identifikasi jenis Anggrek dapat berguna untuk
mengetahui habitat asli Anggrek dan bagi penghobi Anggrek persilangan, dapat mebantu dalam pemilihan
Anggrek yang sesuai untuk disilangkan.Dengan menggunakan Augmented Reality.Tujuan dari dibuatnya aplikasi
Augmented Reality pengenalan jenis tanaman Anggrek ini agar memberikan informasi secara mendetail kepada
kalangan umum bahwa sudah banyak jenis tanaman hias Anggrek yang perlu dilestarikan.Semoga dengan
adanya sosialisasi yang lebih modern ini diharapkan kalangan umum dapat melestarikan jenis tanaman hias
Anggrek lebih banyak dan bisa memperindah lingkungan dengan tanaman hias Anggrek terntentu.
KeywordsAnggrek,Augmented Reality, Aplikasi, Android.
Document
DownloadDownload File
Issn2302-2709
Doi-
Viewed288
Created At16 Agu 2020 20.37.45