IMPLEMENTASI SISTEM PENGAJUAN KARTU KREDIT PADA PT.SUKSES CAHAYA BUANA MENGGUNAKAN METODE SAW (SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING) BERBASIS SMS GATEWAY

TitleIMPLEMENTASI SISTEM PENGAJUAN KARTU KREDIT PADA PT.SUKSES CAHAYA BUANA MENGGUNAKAN METODE SAW (SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING) BERBASIS SMS GATEWAY
AuthorWiwik Agustina Setyowati
AbstractProses input data dan pembuatan laporan pengajuan kartu kredit Bank BNI dan Bank Danamon pada PT. Sukses
Cahaya Buana masih dilakukan secara manual dan belum terkomputerisasi. Kendala seperti pencatatan nasabah
ke dalam buku besar sebelum diinput oleh admin, terjadinya redudansi data antara marketing satu dengan
marketing lain, dan kurangnya informasi ke nasabah mengenai proses kartu yang diajukan dirasa tidak efektif
dan efisien, sehingga diperlukan sistem yang dapat digunakan untuk membantu proses pengajuan kartu kredit.
Dalam pembuatan sistem ini penulis melakukan pengumpulan data melalui pengamatan dan wawancara dengan
pihak terkait yang terlibat langsung dalam proses pengajuan kartu kredit. Pada kasus ini metode pengembangan
sistem penulis yang digunakan adlah metode pengembangan sistem Waterfall. Pembuatan program aplikasi
menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic 6.0 yang dilengkapi dengan SMS Gateway sebagai notIfikasi
ke nasabah. Hasil akhir dari pengembangan sistem ini berupa sebuah program aplikasi yang dijalankan di
komputer berupa Sistem Pengajuan Kartu Kredit dengan Metode SAW (Simple Additive Weighting) Berbasis
SMS Gateway sehingga menghasilkan sebuah cara baru yang membantu proses pengajuan kartu kredit.
Keywordspengajuan kartu kredit, SAW (Simple Additive Weighting), SMS Gateway
Document
DownloadDownload File
Issn2302-2709
Doi-
Viewed282
Created At13 Agu 2020 12.52.20