RANCANG BANGUN APLIKASI DIKLAT KETERAMPILAN PELAUT PADA POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG

TitleRANCANG BANGUN APLIKASI DIKLAT KETERAMPILAN PELAUT PADA POLITEKNIK ILMU PELAYARAN SEMARANG
AuthorLufi Septiana Wulandari
AbstractDiklat keterampilan pelaut digunakan sebagai melatih peserta untuk menjadi tenaga ahli kepelabuhan. Diklat
keterampilan pelaut merupakan proses untuk menjadi tenaga ahli dimana peserta dapat melakukan pendaftar,
pembayar, memilih jadwal, melaksanakan diklat, kemudian memperoleh sertifikat. Sistem yang telah berjalan
mempunyai kelemahan terutama bagi peserta yang berasal dari luar kota, sehingga peserta harus datang langsung
untuk mengumpulkan berkas fisik di Politeknik Ilmu Pelayaran Semarang. Sistem Administrasi yang sedang di
terapkan masih menggunakan formulir, sehingga cenderung lambat, mudah rusak ataupun hilang. Permasalahan
ini, penulis membuat Rancang Bangun Aplikasi Diklat Keterampilan Pelaut pada Politeknik Ilmu Pelayaran
Semarang dengan pengembangan sistem perangkat lunak waterfall (air terjun). Bahasa pemrograman yang
digunakan yaitu PHP dan database MySQL. Hasil pengembangan sistem diklat keterampilan pelaut pada PIP
Semarang dapat memberikan kemudahan akses administrasi, informasi jadwal diklat, informasi nilai diklat dan
sertifikat pelaut, serta mempermudah peserta untuk mendaftar diklat hingga mendapatkan sertifikat.
KeywordsAplikasi Diklat Keterampilan, PHP, Waterfall
Document
DownloadDownload File
Issn2302-2709
Doi-
Viewed288
Created At17 Agu 2020 13.08.26