SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG PADA KONVEKSI TASYANI BERBASIS WEB

TitleSISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG PADA KONVEKSI TASYANI BERBASIS WEB
AuthorAndri Budi Darmawan
AbstractSistem persediaan barang yang berjalan saat ini di Konveksi Tasyani masih menggunakan sistem manual atau
masih menggunakan sistem yang konvensional yaitu masih menggunkan microsoft office excel, belum
menggunakan sistem khusus yang didesain untuk mengelola persediaan barang, di sistem yang saat ini masih
digunakan memiliki kekurangan yaitu diantaranya tidak adanya monitorisasi antar divisi mengenai ketersedian
stock barang sehingga history keluar masuk barang pun jadi tidak efisien karena antar divisi harus langsung
tanya ke admin gudang terlebih dahulu untuk mengetahui ketersedian barang yang ada saat ini dan pimpinan pun
harus setiap saat datang kelokasi atau telepon ke pihak admin untuk mengecek ketersediaan barang sehingga
proses ini sangat-sangat tidak efisien, memakan banyak waktu dan tidak dapat di monitor kapanpun dan
dimanapun. Dengan adanya kemajuan teknologi saat ini membutuhkan sistem yang terbaru dalam dunia industri
konveksi serta pesan yang sangat cepat antar divisi yaitu sistem yang berbasis online, pimpinan tidak perlu lagi
datang langsung ke toko atau telepon ke admin untuk mengetahui persediaan barang saat ini, untuk itulah
berdasarkan uraian tersebut tujuan dari penelitian ini yaitu terciptanya sistem persediaan barang berbasis web
yang dapat diakses kapanpun dan dimanapun sehingga mempermudah suatu proses yang tanpa batasan waktu
dan tempat serta semoga sistem ini nantinya dapat membantu semua pihak yang terkait di Konveksti Tasyani
KeywordsSistem Persediaan Barang, Stock, Online, Web
Document
DownloadDownload File
Issn2302-2709
Doi-
Viewed416
Created At21 Agu 2020 10.06.24