Sistem Manajemen Digital Rights Menggunakan Framework React.js Berbasis Web di Perpustakaan USM

Authors

  • M. Reza Pahlevi Universitas Semarang Penulis
  • Susanto Susanto Universitas Semarang Penulis

Keywords:

Digital Rights Management, React.js, Node.js, MYSQL, Perpustakaan Digital

Abstract

Digital Rights Management (DRM) merupakan metode yang digunakan untuk mengelola dan melindungi hak cipta atas konten digital. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengimplementasikan sistem manajemen digital rights berbasis web di Perpustakaan Universtias Semarang (USM), menggunakan framework React.js dan didukung menggungakan Node.js serta MySQL sebagai penyimpanan data. Sistem ini dirancang untuk memberikan perlingdungan terhadap konten digital seperti e-book dan bahan ajar, serta mengontrol akses dan otorisasi pengguna. Dengan penerapan DRM, menerapkan metode enkrispi untuk memastikan distribusi konten digital yang aman, membatasi fungsi seperti penyalinan dan pencetakan. Pengembangan sistem ini menggunakan metodologi Rapid Application Development (RAD) yang memungkinkan proses pengembangan yang fleksibel dan cepat sesuai dengan kebutuhan pengguna. Hasil implementasi menunjukkan bahwa sistem ini berhasil meningkatkan pengelolaan kontrol akses, enkripsi untuk keamanan konten, dan pembatasan fungsi menggunakan framework React.js di Perpustakaan USM serta memberikan pengalaman pengguna yang interaktif dan responsif.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2024/08/30

Issue

Section

Information Technology

How to Cite

Sistem Manajemen Digital Rights Menggunakan Framework React.js Berbasis Web di Perpustakaan USM. (2024). Trans IT : Jurnal Teknologi Informasi , 12(08), 115-122. https://transit.ftik.usm.ac.id/index.php/transit/article/view/38