SISTEM INFORMASI MANAJEMEN SURAT CV. DMB BERBASIS WEB

TitleSISTEM INFORMASI MANAJEMEN SURAT CV. DMB BERBASIS WEB
AuthorMUHAMMAD AGUS FAISAL
AbstractCV.DMB merupakan salah satu perusahan mebel di Kota Semarang yang berlokasi di Jalan Kaligawe,
Kecamatan Genuk. Bagi suatu perusahaan surat menyurat bukan hal yang asing lagi. Keluar masuk surat dalam
suatu perusahaan tentu perlu adanya pengarsipan. Pengarsipan yang dilakukan pada CV.DMB tidak cukup
efektif atas pengarsipan dan penyebaran surat, karena pengarsipan dilakukan dengan cara manual, maka
kehilangan arsip sebelum melakukan pengarsipan mudah terjadi. Solusi untuk mengatasi masalah tersebut adalah
dengan membuat rancang bangun sistem pengarsipan surat masuk dan surat berbasis web yang dapat melakukan
pengolahan dan penyebaran arsip dengan lebih mudah dan efektif. Sistem ini dapat membuat penerima surat
mudah untuk melihat surat yang ditujukan kepadanya kapanpun tanpa menghambat proses pengarsipan. Hasil
dari sistem pengarsipan yang berbasis web ini adalah sebagai wujud dari pemanfaatan teknologi yang dapat
memudahkan admin dan pegawai lainnya untuk melakukan pengolahan dan penyebaran arsip, sehingga
meminimalisir adanya kehilangan arsip yang rentan terjadi
KeywordsSistem, arsip, surat, admin, web
Document
DownloadDownload File
Issn
Doi
Viewed100
Created At28 Agu 2023 14.56.01