SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PRODUK SUPERIOR MENGGUNAKAN KOMBINASI METODE WASPAS DAN ROC PADA UMKM GRIYA WANGIKU.

TitleSISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PRODUK SUPERIOR MENGGUNAKAN KOMBINASI METODE WASPAS DAN ROC PADA UMKM GRIYA WANGIKU.
AuthorMONICA PRAMESWARI NUGRAHHENY
AbstractMemilih produk terbaik di toko Griya Wangiku adalah cara untuk membantu lebih lanjut dalam perumusan
strategi kualitas produk dan memiliki dampak besar pada usaha kecil dan menengah toko Griya Wangiku. Maka
dalam penelitian ini, bertujuan untuk memberikan alternatif terbaik dalam memilih produk terbaik dari toko
Griya Wangiku dengan menggunakan sistem pendukung keputusan. Pada penelitian ini, penulis menggunakan
metode ROC (Rank Order Centroid) dan metode WASPAS (Weight Aggregated Sum Product Assessment).
Metode ROC (Ranking Order Centroid) akan digunakan untuk melakukan pembobotan, sedangkan metode
WASPAS (Assessment of Total Weighted Product) akan digunakan untuk melakukan finalisasi. Berdasarkan
data perhitungan Sistem Pendukung Keputusan metode kombinasi ROC (Rank Order Centroid) dan WASPAS
(Weighted Aggregated Sum Product Assesment) dengan nilai Qi = 0.878684 terdapat pada produk “Pelicin
Setrika Snappy 1L”.
KeywordsProduk terlaris, Sistem pendukung keputusan, Rank Order Centroid, Weight Aggregate Sum Product
Document
DownloadDownload File
Issn
Doi
Viewed78
Created At9 Agu 2023 17.34.39